Nama Nama Bayi Laki Laki Dan Perempuan Islami

Updated at: 10.16.
Under Category: bayi,islami,nama
Pengunjung blog Habib Karom yang terhormat pada kesempatan kali ini kami menampilkan artikel tentang
Nama Nama Bayi Laki Laki Dan Perempuan Islami mudah mudahan bermanfaat.




          Kumpulan nama  nama bayi Islami untuk putra Anda:

- ABDUL ALIM: nama definisi "Hamba Allah Yang Mengetahui"
- ABDUL AZIM: nama - diartikan "Hamba Allah Yang Agung"
- ABDUL AZIZ: nama artinya "Hamba Allah Yang Mulia
-  ABAN: nama bayi laki Muslim - artinya "Perbuatan yang sangat jelas"
- ABADI: nama anak laki Muslim - bermakna "Yang Kekal"
- ABBAD: nama bayi laki Muslim - artinya "Ahli/yang banyak beribadah"
- ABBAS: bayi laki Muslim - "Nama sahabat Nabi Muhammad SAW"
- ABBASY: nama anak lelaki Islami - berkonotasi "Rajin berusaha"
- ABDUL BAQI: nama bermakna "Hamba Allah Yang Kekal"
- ABDUL BARI: nama anak - berkonotasi "Hamba Allah Yang Banyak Kebaikan"
- ABDUL BASIT: nama - definisi "Hamba Allah Yang Melimpah Nikmat"
- ABDUL GHANI: nama Islami - berkonotasi "Hamba Allah Yang Pengampun"
- ABDUL HADI: nama bayi - definisi "Hamba Allah Yang Kaya"
- ABDUL HAFIZ: nama anak diartikan "Hamba Allah Yang Memelihara"
- ABDUL HAIY: nama anak - artinya "Hamba Allah Yang Hidup"
- ABDUL HAKIM: nama anak definisi "Hamba Allah Yang Bijaksana"
- ABDUL HALIM: nama diartikan "Hamba Allah Yang Lemah Lembut"
- ABDUL HAMID: nama bayi artinya "Hamba Allah Yang Terpuji"
- ABDUL HANAN: nama ermakna "Hamba Allah Yang Penyayang"
- ABDUL JABBAR: nama berkonotasi "Hamba Allah Yang Tegas"
- ABDUL JALIL: nama bayi lelaki Muslim - "Hamba Allah Yang Mulia"
- ABDUL JAWAD: nama Islami - diartikan "Hamba Allah Yang Pemurah"
- ABDUL KARIM: nama laki Islam - artinya "Hamba Allah Yang Pemurah"
- ABDUL KHALIQ: nama bermakna "Hamba Allah Yang Mencipta"
- ABDUL LATIF: nama berkonotasi "Hamba Allah Yang Lemah Lembut"
- ABDUL MAJID: nama anak lelaki Muslim - definisi "Hamba Allah Yang Mulia"
- ABDUL MANNAN: nama anakdiartikan "Hamba Allah Yang Memberi Nikmat"
- ABDUL MU'ATI: nama bayi artinya "Hamba Allah Yang Memberi"
- ABDUL MUHAIMIN: nama Muslim - bermakna "Hamba Allah Yang Berkuasa"
- ABDUL MUN'IM: bayi Islami - berkonotasi "Hamba Allah Yang Memberi Nikmat"
- ABDUL NASIR: nama bayi definisi "Hamba Allah Yang Menolong Bersegera"
- ABDUL QADIR: nama anak diartikan "Hamba Allah Yang Berkuasa"
- ABDUL QAHAR: nama anak laki laki artinya "Hamba Allah Yang Perkasa"
- ABDUL QAYYUM: namabermakna "Hamba Allah Yang Berkuasa"
- ABDUL RAHIM: nama anak berkonotasi "Hamba Allah Yang Penyayang"
- ABDUL RAHMAN: nama definisi "Hamba Allah Yang Pemurah"
- ABDUL RASYID: nama anak diartikan "Hamba Allah Yang Bijaksana"
- ABDUL RAUF: namaartinya "Hamba Allah Yang Pengasih"
- ABDUL RAZAK: nama bermakna "Hamba Allah Yang Memberi Rezeki"
- ABDUL SALAM: nama bayi Islami - konotasi "Hamba Allah Yang Penyelamat"
- ABDUL SAMAD: lelaki Muslim - definisi "Hamba Allah Yang Menjadi Tumpuan"
- ABDUL SYAKUR: nama anak diartikan "Hamba Allah Yang Bersyukur"
- ABDUL WADUD: nama anak laki laki Islam - artinya "Hamba Allah Yang Pengasih"
- ABDUL WAFI: nama anak laki Muslim - bermakna "Hamba Allah Yang Setia"
- ABDUL WAHAB: nama berkonotasi "Hamba Allah Yang Memberi"
- ABDUL WAHID: nama definisi "Hamba dari Allah Yang Esa"
- ABDUL WARITH: nama diartikan "Hamba Allah Yang Mewarisi"
- ABDULLAH: nama bayi laki laki Islam - artinya "Hamba Allah"
- ABHAR: bayi laki Muslim - bermakna "Yang bergemerlapan/Yang berseri"
- ABID: nama bayi lelaki Islami - berkonotasi "Yang beribadat"
- ABIDIN: nama bayi lelaki Muslim - definisi "Yang beribadat"
- ABRISAM: nama anak laki Islami - diartikan "Yang lembut/tampan"
- ABSYAR: nama anak laki laki Islam - artinya "Bergembira"
- ABU BAKAR: "Nama sahabat Nabi Muhammad SAW (Yang"
- ABU: nama berkonotasi "Pemaaf, Yang bertoleransi"
- ABU WASIM: nama anak lelaki Muslim - definisi "Yang tampan."
- ABU ZAR: "Nama sahabat Nabi Muhammad SAW"
- ADABI: nama artinya "Kesopananku, kesusasteraan"
- ADAM: nama bayi laki bermakna "Nama Nabi, ikutan, teladan"
- ADHAM: nama bayi lelaki Islami - berkonotasi "Yang tampan "
- ADIB: nama anak laki Islami - diartikan "Pujangga"
- ADIL: nama anak laki laki Islam - artinya "Yang adil"
- ADLAN: nama anak laki Muslim - bermakna "Keadilan"
- ADLI: anak lelaki Islami - berkonotasi "Keadilanku, kelurusanku"
- ADNAN: anak lelaki Muslim - "Nama datuk Nabi"
- ADWA': nama anak laki Islami - diartikan "Cahaya"
- AFDHAL: nama bayi laki laki Islam - artinya "Terbaik"
- AFFAN: nama bayi laki Muslim - bermakna "Pendaki"
- AFFANDI: nama berkonotasi "Gelaran bagi orang yang berkedudukan"
- AFHAM: nama bayi lelaki Muslim - definisi "Yang pandai"
- AFIF: nama anak laki Islami - diartikan "Yang bermaruah"
- AFIQ: nama anak laki laki Islam - artinya "Yang mulia"
- AFKAR: nama anak laki Muslim - bermakna "Yang bijak"
- AFLAH: nama anak lelaki Islami - berkonotasi "Yang beruntung"
- AFNAN: nama anak lelaki Muslim - definisi "Ketampanan yang berseri-/seri"
- AFQAR: nama anak laki Islami - diartikan "Fakir"
- AFSAR: nama bayi laki laki Islam - artinya "Lebih Jelas"
- AFWU: nama bayi laki Muslim - bermakna "Pemaaf"
- AGHA: nama bayi lelaki Islami - berkonotasi "Ketua, pimpinan"
- AGHNA: nama bayi lelaki Muslim - definisi "Berdikari"
- AHDA: nama anak laki Islami - diartikan "Beroleh petunjuk"
- AHLAM: nama anak laki laki Islam - artinya "Impian, kesabaran"
- AHLAMI: nama anak laki Muslim - bermakna "Impianku, kelembutanku"
- AHLAN: nama anak lelaki Islami - berkonotasi "Keselamatan"
- AHMAD: nama anak lelaki Muslim - definisi "Yang terpuji"
- AHMAS: nama anak laki Islami - diartikan "Yang bersemangat"
- AHNA: nama bayi laki laki Islam - artinya "Yang lemah lembut"
- AHNAF: nama bermakna "Yang berpegang teguh pada ajaran agama"
- AHSAN: nama bayi lelaki Islami - berkonotasi "Yang terbaik"
- AHWAS: nama bayi lelaki Muslim - definisi "Pemberani"
- AHWAZ: nama anak laki Islami - diartikan "Yang bersungguh-sungguh"
- AHZA: nama anak laki laki Islam - artinya "Yang beruntung"
- AIBAQ: nama anak laki Muslim - bermakna "Pesuruh"
- AIMAN: nama anak lelaki Islami - berkonotasi "Yang bertuah"
- AISAR: nama anak lelaki Muslim - definisi "Yang senang, mudah"
- AISY: nama anak laki Islami - diartikan "Mewah, kaya raya"
- AIYUB: nama bayi laki laki Islam - artinya "Nama nabi"
- AJAD: nama bayi laki Muslim - bermakna "Berbuat baik"
- AJMAL: nama bayi lelaki Islami - berkonotasi "Cantik, molek"
- AJWAD: nama bayi lelaki Muslim - definisi "Yang lebih pemurah"
- AKALIL: nama anak laki Islami - diartikan "Mahkota"
- AKBAR: nama anak laki laki Islam - artinya "Yang besar"
- AKHTAR: nama anak laki Muslim - bermakna "Yang terpilih"
- AKID: nama anak lelaki Islami - berkonotasi "Yang kuat, teguh, tetap"
- AKIF: nama definisi "Yang menumpukan dirinya pada sesuatu"
- AKMA: nama anak laki Islami - diartikan "Pimpinan"
- AKMAL: nama bayi laki laki Islam - artinya "Sempurna, sangat pandai"
- AKRAM: nama bayi laki Muslim - bermakna "Yang mulia"
- AKRAMAH: bayi lelaki Islami - "Nama sahabat Nabi Muhammad SAW"
- AKWA: nama bayi lelaki Muslim - definisi "Yang perkasa, kuat"
- ALAMGIR: nama anak laki Islami - diartikan "Penakluk dunia"
- ALAUDDIN: nama anak laki laki Islam - artinya "Ketinggian agama"
- ALHAM: nama anak laki Muslim - bermakna "Beroleh ilham"
- ALI: nama berkonotasi "Yang mulia, yang tinggi kedudukannya"
- ALIF: nama anak lelaki Muslim - definisi "Kawan rapat"
- ALIM: nama anak laki Islami - diartikan "Mengetahui"
- ALIM: nama bayi laki laki Islam - artinya "Yang mengetahui"
- ALIUDDIN: nama bayi laki Muslim - bermakna "Ketinggian agama"
- ALIYAN: nama bayi lelaki Islami - berkonotasi "Yang tinggi"
- ALLAMAH: nama bayi lelaki Muslim - definisi "Yang berilmu luas"
- ALMA': nama anak laki Islami - diartikan "Yang bergemerlapan"
- ALTAF: nama anak laki laki Islam - artinya "Baik hati,lemah lembut"
- ALTAMIS: nama anak laki Muslim - bermakna "Panglima, ketua"
- ALWAN: nama anak lelaki Islami - berkonotasi "Warna-warni"
- ALZAM: nama anak lelaki Muslim - definisi "Yang tekun"
- AMAD: nama anak laki Islami - diartikan "Tujuan"
- AMADI: nama bayi laki laki Islam - artinya "Masa, matlamatku"
- AMAL: nama bayi laki Muslim - bermakna "Cita-cita, harapan"
- AMALI: nama bayi lelaki Islami - berkonotasi "Cita-citaku, harapanku"
- AMALUDDIN: nama bayi lelaki Muslim - definisi "Cita-cita agama"
- AMAMI: nama anak laki Islami - diartikan "Golonganku"
- AMAN: nama anak laki laki Islam - artinya "Sentosa, keamanan"
- AMANAT: nama anak laki Muslim - bermakna "Pertaruhan, amanh"
- AMANI: nama anak lelaki Islami - berkonotasi "Kesejahteraanku"
- AMAR: nama anak lelaki Muslim - definisi "Yang ramai"
- AMILI: nama anak laki Islami - diartikan "Yang bekerja"
- AMIN: nama bayi laki laki Islam - artinya "Yang amanah, yang dipercayai"
- AMININ: nama bayi laki Muslim - bermakna "Orang-orang yang aman"
- AMINUDDIN: nama bayi lelaki Islami - berkonotasi "Pengamanah agama"
- AMIR: nama bayi lelaki Muslim - definisi "Putera, ketua, pemerintah"
- AMIRUDDIN: nama anak laki Islami - diartikan "Pembela agama"
- AMJAD: nama anak laki laki Islam - artinya "Mulia, soleh"
- AMKRUN: nama anak laki Muslim - bermakna "Orang-orang berkuasa"
- AMMAR: nama berkonotasi "Yang memakmurkan, yang kuat iman"
- AMNAN: nama anak lelaki Muslim - definisi "Ketenangan"
- AMNAN: nama anak laki Islami - diartikan "Tempat yang aman"
- AMNI: nama bayi laki laki Islam - artinya "Keamananku"
- AMRAN: nama bayi laki Muslim - bermakna "Yang memakmurkan"
- AMRIN: nama bayi lelaki Islami - berkonotasi "Perintah"
- AMRUN: nama bayi lelaki Muslim - definisi "Kemakmuranku"
- AMSYAR: nama anak laki Islami - diartikan "Yang cergas"
- AMZAR: nama anak laki laki Islam - artinya "Yang mulia"
- AN'AM: nama anak laki Muslim - bermakna "Yang diberi nikmat"
- ANAQI: nama berkonotasi "Keindahanku yang menawan hati"
- ANAS: nama anak lelaki Muslim - definisi "Kemesraan, cinta, kasih"
- ANDAR: nama anak laki Islami - diartikan "Yang berseri"
- ANIQ: nama bayi laki laki Islam - artinya "Yang kacak lagi menawan hati"
- ANIS: nama bayi laki Muslim - bermakna "Yang mesra, teman setia"
- ANMA: nama bayi lelaki Islami - berkonotasi "Yang maju"
- ANMAR: nama bayi lelaki Muslim - definisi "Air yang bersih"
- ANSAR: nama anak laki Islami - diartikan "Penolong, penyokong"
- ANSARI: nama anak - artinya "Penolongku, penyokongku"
- ANWAR: nama anak laki Muslim - bermakna "Yang bercahaya"
- ANWARI: nama anak lelaki Islami - berkonotasi "Cahayaku"
- AQHAR: nama anak lelaki Muslim - definisi "Yang gagah"
- AQIL: nama anak laki Islami - diartikan "Bijak, terpelajar"
- AQLAN: nama bayi laki laki Islam - artinya "Kebijakan"
- AQMAR: nama bayi laki Muslim - bermakna "Putih, cantik"
- AQRA: nama bayi lelaki Islami - berkonotasi "Pandai membaca"
- ARAFAT: nama bayi lelaki Muslim - definisi "Yang terkenal, kenalan"
- ARAMI: nama anak laki Islami - diartikan "Panji-panji"
- ARFA: nama anak laki laki Islam - artinya "Yang tinggi, mulia"
- ARFAN: nama anak laki Muslim - bermakna "Mengetahui"
- ARHAM: nama anak lelaki Islami - berkonotasi "Yang mesra"
- ARIB: nama anak lelaki Muslim - definisi "Yang mahir"
- ARIF: nama anak laki Islami - diartikan "Yang bijak, yang mengetahui"
- ARIFFIN: nama bayi laki laki Islam - artinya "Yang bijak"
- ARMAN: nama bayi laki Muslim - bermakna "Harapan, aspirasi"
- ARQAM: bayi lelaki Islami - "Nama sahabat Nabi Muhammad SAW"
- ARSALAN: nama bayi lelaki Muslim - definisi "Singa"
- ARSYAD: nama anak laki Islami - diartikan "Yang sangat cerdik"
- ARUMI: nama anak laki laki Islam - artinya "Asal keturunanku"
- ASAD: nama anak laki Muslim - bermakna "singa"
- AS'AD: nama anak lelaki Islami - berkonotasi "Yang berbahagia"
- ASDAQ: nama anak lelaki Muslim - definisi "Benar"
- ASFA: nama anak laki Islami - diartikan "Yang suci"
- ASHMAH: nama bayi laki laki Islam - artinya "Yang berani"
- ASIL: nama bayi laki Muslim - bermakna "Yang mulia"
- ASJAD: nama bayi lelaki Islami - berkonotasi "Emas, permata"
- ASKARI: nama bayi lelaki Muslim - definisi "Tentera"
- ASLAH: nama anak laki Islami - diartikan "Yang lebih baik"
- ASLAM: nama anak laki laki Islam - artinya "Selamat, terkawal"
- ASMAAN: nama bermakna "Hati yang suci dan pendapat yang teguh"
- ASMAH: nama anak lelaki Islami - berkonotasi "Yang pemaaf"
- ASMAI: nama anak lelaki Muslim - definisi "Hati yang suci"
- ASMAR: nama anak laki Islami - diartikan "Yang hitam manis"
- ASNA: nama bayi laki laki Islam - artinya "Yang tinggi, yang bersinar"
- ASNAWI: nama bayi laki Muslim - bermakna "Yang berseri, gemilang"
- ASRI: nama bayi berkonotasi "Masaku, kemajuanku mengikut masa"
- ASY'AR: nama bayi lelaki Muslim - definisi "Perasa, jiwa halus"
- ASYARI: nama anak laki Islami - diartikan "Perasaanku"
- ASYIQ: nama anak laki laki Islam - artinya "Kekasih, pencinta"
- ASYMAWI: nama anak laki Muslim - bermakna "Pemberianku"
- ASYRAAF: nama anak lelaki Islami - berkonotasi "Yang mulia"
- ASYRANI: nama anak lelaki Muslim - definisi "Periang, kemegahanku"
- ASYTAR: nama anak laki Islami - diartikan "Yang menawan"
- ATA: nama bayi laki laki Islam - artinya "Pemberian"
- ATAULLAH: nama bayi laki Muslim - bermakna "Kurniaan Allah"
- ATHAR: nama bayi lelaki Islami - berkonotasi "Suci, bersih"
- ATHARI: nama bayi lelaki Muslim - definisi "Yang bersih"
- ATHMAR: nama anak laki Islami - diartikan "Yang berjaya"
- ATIF: nama anak laki laki Islam - artinya "Belas Kasihan"
- ATMAM: nama anak laki Muslim - bermakna "Kesempurnaan"
- ATYAB: nama anak lelaki Islami - berkonotasi "Wangi"
- AUFA: nama anak lelaki Muslim - definisi "Yang setia"
- AUN: nama anak laki Islami - diartikan "Bantuan, pertolongan"
- AUNI: nama bayi laki laki Islam - artinya "Ketetapanku"
- AUS: nama bayi laki Muslim - bermakna "Pemberian"
- AWAD: nama bayi lelaki Islami - berkonotasi "Gantian, pemberian"
- AWADULLAH: nama bayi definisi "Pemberian dari Allah"
- AWALI: nama anak laki Islami - diartikan "Pedang"
- AWAM: nama anak laki laki Islam - artinya "Yang tangkas"
- AWLIYA: nama anak laki Muslim - bermakna "Kekasih"
- AWRAQ: nama anakberkonotasi "Yang memberi semangat"
- AWSAM: nama anak lelaki Muslim - definisi "Yang segak"
- AWUF: nama anak laki Islami - diartikan "Yang wangi"
- AWWAB: nama bayi laki laki Islam - artinya "Yang banyak bertaubat"
- AWWADI: nama laki bermakna "Yang bersungguh-sungguh"
- AWWAL: nama bayi lelaki Islami - berkonotasi "Pandai mentakwil"
- AWWAM: nama bayi lelaki Muslim - definisi "Perenang"
- AYADI: nama anak laki Islami - diartikan "Nikmat"
- AYSAR: nama anak laki laki Islam - artinya "Yang mudah"
- AYYUB: nama anak laki Muslim - bermakna "Nama nabi"
- AZAD: nama anak lelaki Islami - berkonotasi "Bebas, merdeka"
- AZAIM: nama anak lelaki Muslim - definisi "Pelbagai azam"
- AZAM: nama anak laki Islami - diartikan "Keazaman"
- AZAMUDDIN: nama bayi laki laki Islam - artinya "Keazaman agama"
- AZBIN: nama bayi laki Muslim - bermakna "Bersih, suci"
- AZFAR: nama bayi berkonotasi "Yang berjaya, yang menang"
- AZHAD: nama bayi lelaki Muslim - definisi "Yang zuhud, warak"
- AZHAR: nama Islami - diartikan "Yang berseri, yang gemilang"
- AZHARI: nama anak Islam - artinya "Yang berseri, yang gemilang"
- AZIB: nama anak laki Muslim - bermakna "Sabar dan gigih"
- AZIM: nama anak lelaki Islami - berkonotasi "Besar"
- AZIMAN: nama anak lelaki Muslim - definisi "Keazaman"
- AZIZ: nama anak - diartikan "Yang mulia, yang kuat, kekasih"
- AZIZAN: nama bayi Islam - artinya "Yang mulia, yang kuat, kekasih"
- AZIZI: nama bayi laki Muslim - bermakna "Kesayanganku, kekasihku"
- AZKA: nama bayi lelaki Islami - berkonotasi "Semakin maju"
- AZMAN: nama bayi lelaki Muslim - definisi "Cita-cita, tekad"
- AZMI: nama anak laki Islami - diartikan "Cita-citaku, tekadku"
- AZMIL: nama anak laki laki Islam - artinya "Kawan rapat"
- AZRI: nama anak laki Muslim - bermakna "Kekuatanku, penyokongku"
- AZWAR: nama anak lelaki Islami - berkonotasi "Rajin ziarah/emas"

 -BADAR: definisi "Bulan purnama "
- BADIUZZAMAN: diartikan "Keindahan semasa"
- BADRAN: artinya "Bulan purnama"
- BADRI: bermakna "Bulan purnamaku"
- BADRUDDIN: berkonotasi "Bulan purnama"
- BADRULMUNIR: definisi "Bulan bercahaya"
- BADRUN: diartikan "Bulan purnama"
- BAGHAWI: artinya "Nisbah"
- BAHADUR: bermakna "Berani, kuat"
- BAHAUDDIN: berkonotasi "Sinaran agama" 
- BAHIJ: definisi "Yang indah menawan"
- BAHJAN: nama anak laki Islami - diartikan "Cemerlang"
- BAHJAT: nama bayi laki laki Islam - artinya "Kegemilangan"
- BAHLAWAN: nama bayi laki Muslim - bermakna "Pendaki gunung"
- BAHRAN: nama bayi lelaki Islami - berkonotasi "Bercahaya"
- BAHRI: nama bayi lelaki Muslim - definisi "Kegemilanganku"
- BAHRUDDIN: nama anak laki Islami - diartikan "Sinaran agama"
- BAHZI: nama anak laki laki Islam - artinya "Pembelaku"
- BAIS: nama anak laki Muslim - bermakna "Tentera"
- BAKHIT: nama anak lelaki Islami - berkonotasi "Yang bertuah"
- BAKHTIAR: nama anak lelaki Muslim - definisi "Yang bahagia"
- BAKRI: nama anak laki Islami - diartikan "Kemudaanku"
- BALYAN: nama bayi laki laki Islam - artinya "Nama auliya"
- BANIN: nama bayi laki Muslim - bermakna "Yang bijak, gigih"
- BAQIR: nama bayi lelaki Islami - berkonotasi "Sangat pandai, terpelajar"
- BARRA: nama bayi lelaki Muslim - definisi "Yang bersih"
- BARZUN: nama anak laki Islami - diartikan "Utama, berani"
- BASIL: nama anak laki laki Islam - artinya "Berani"
- BASIM: nama anak laki Muslim - bermakna "Gembira, tersenyum"
- BASIR: nama anak lelaki Islami - berkonotasi "Bijak, melihat"
- BASIRUN: nama anak lelaki Muslim - definisi "Yang melihat"
- BASIT: nama anak laki Islami - diartikan "Pereka, pembuat"
- BASLAN: nama bayi laki laki Islam - artinya "Keberanian"
- BASRI: nama bayi laki Muslim - bermakna "Penglihatanku"
- BASSAM: nama bayi lelaki Islami - berkonotasi "Suka tersenyum"
- BASYAR: nama bayi lelaki Muslim - definisi "Pembawa berita baik"
- BASYIR: nama anak laki Islami - diartikan "Penyampai berita gembira"
- BASYIRUN: nama anak laki laki Islam - artinya "Yang melihat"
- BAYIYUDDIN: nama anak laki Muslim - bermakna "Sinaran agama"
- BAZIL: nama anak lelaki Islami - berkonotasi "Yang pandai"
- BAZILIN: nama anak lelaki Muslim - definisi "Yang menyumbang"
- BAZLI: nama anak laki Islami - diartikan "Kebijaksanaanku, kepakaranku"
- BILAL: nama bayi Islam - artinya "Nama saabat nabi, titisan embun"
- BIRUNI: nama bayi laki Muslim - bermakna "Nama ulama besar"
- BISYARI: nama bayi lelaki Islami - berkonotasi "Kegembiraan"
- BISYRUN: nama bayi lelaki Muslim - definisi "Berita gembira"
- BUNYAMIN: nama anak laki Islami - diartikan "Nama saudara nabi Yusuf"
- BURAIDAH: nama anak laki laki Islam - artinya "Kesejukan"
- BURHAN: nama anak laki Muslim - bermakna "Alasan, bukti"
- BURHANUDDIN: nama anak lelaki Islami - berkonotasi "Bukti agama"
- BUSAIRI: nama anak lelaki Muslim - definisi "Nisbah"
- BUSRAIN: nama anak laki Islami - diartikan "Kesegaran"
- BUSRAN: nama bayi laki laki Islam - artinya "Khabar gembira"
- BUSTANI: nama bayi laki Muslim - bermakna "Tamanku"

- HABBAB: berkonotasi "Yang mengasihi"
- HABIB: definisi "Kekasih"
- HABRI: diartikan "Kegembiraanku"
- HADARI: artinya "Maju, bertamadun, penduduk bandar"
- HADDAD: bermakna "Lautan"
- HADI: berkonotasi "Yang memimpin"
- HADIF: definisi "Yang mempunyai matlamat"
- HADRAMI: diartikan "Nisbah"
- HADWAN: artinya "Ketenangan"
- HAFIZ: bermakna "Penjaga, pelindung" 
- HAFIZUDDIN: berkonotasi "Pemelihara agama"
- HAFUZA: definisi "Pemberi semangat"
- HAIDAR: diartikan "Berani, singa"
- HAIKAL: artinya "Pokok yang besar dan subur"
- HAIL: nama anak laki Muslim - bermakna "Yang disegani"
- HAIMADI: nama anak lelaki Islami - berkonotasi "Pujian agama"
- HAIMAN: nama anak lelaki Muslim - definisi "Menguasai"
- HAIMAN: nama anak laki Islami - diartikan "Yang cinta, asyik"
- HAITHAM: nama bayi laki laki Islam - artinya "Yang mudah"
- HAIYAN: nama bayi laki Muslim - bermakna "Yang hidup"
- HAJAJ: nama bayi lelaki Islami - berkonotasi "Pelawat"
- HAJIB: nama bayi lelaki Muslim - definisi "Pendinding"
- HAJID: nama anak laki Islami - diartikan "Yang solat malam"
- HAJIM: nama anak laki laki Islam - artinya "Pelindung"
- HAKAM: nama anak laki Muslim - bermakna "Pengadil"
- HAKIM: nama anak lelaki Islami - berkonotasi "Bijaksana"
- HAKMANI: nama anak lelaki Muslim - definisi "Pengadil"
- HAMAD: nama anak laki Islami - diartikan "Terpuji"
- HAMAS: nama bayi laki laki Islam - artinya "Berani"
- HAMDAN: nama bayi laki Muslim - bermakna "Terpuji"
- HAMDAWI: nama bayi lelaki Islami - berkonotasi "Yang memuji"
- HAMDI: nama bayi lelaki Muslim - definisi "Pujianku"
- HAMDUN: nama anak laki Islami - diartikan "Terpuji"
- HAMID: nama anak laki laki Islam - artinya "Yang memuji"
- HAMIDUDDIN: nama anak laki Muslim - bermakna "Pujian agama"
- HAMIM: nama anak lelaki Islami - berkonotasi "Teman karib"
- HAMIMI: nama anak lelaki Muslim - definisi "Teman karibku"
- HAMIZ; HAMIZAN: artinya "Cerdik, kuat, tampan"
- HAMLAN: nama bayi laki Muslim - bermakna "Berdiri sendiri"
- HAMMANI: nama bayi lelaki Islami - berkonotasi "Pemberi semangat"
- HAMSYARI: nama bayi lelaki Muslim - definisi "Anak jati watan"
- HAMUD: nama anak laki Islami - diartikan "Yang banyak memuji"
- HAMZAH: nama anak laki laki Islam - artinya "Kebijaksanaan"
- HAMZI: nama anak laki Muslim - bermakna "Ketegasanku"
- HANAFI: nama anak lelaki Islami - berkonotasi "Kelurusanku"
- HANANIA: nama anak lelaki Muslim - definisi "Dikasihi Allah"
- HANIF: nama anak laki Islami - diartikan "Yang lurus"
- HANIN: nama bayi laki laki Islam - artinya "Kesayangan"
- HANIS: nama bayi laki Muslim - bermakna "Berani, warak"
- HANUN: nama bayi lelaki Islami - berkonotasi "Kesayangan"
- HARIRI: nama bayi lelaki Muslim - definisi "Suteraku, nisbah"
- HARIS: nama anak laki Islami - diartikan "Pengawal, pelindung"
- HARITH: nama anak laki laki Islam - artinya "Kuat, berusaha"
- HARIZ: nama anak laki Muslim - bermakna "Pemelihara"
- HARRAZ: nama anak lelaki Islami - berkonotasi "Yang amat warak"
- HARUN: nama anak lelaki Muslim - definisi "Nama nabi"
- HARZAN: nama anak laki Islami - diartikan "Penjagaan"
- HASAN: nama bayi laki laki Islam - artinya "Lawa, segak"
- HASBI: nama bayi laki Muslim - bermakna "Yang memadai bagiku"
- HASBULLAH: nama bayi lelaki Islami - berkonotasi "Jaminan Allah"
- HASIB: nama bayi lelaki Muslim - definisi "Berketurunan mulia"
- HASIF: nama anak laki Islami - diartikan "Kemas, rapi"
- HASNAIN: nama anak laki laki Islam - artinya "Dua kebaikan"
- HASNAWI: nama anak laki Muslim - bermakna "Kecantikan"
- HASNUN: nama anak lelaki Islami - berkonotasi "Yang baik"
- HASSAN: nama anak lelaki Muslim - definisi "Sangat baik"
- HASYIEM: nama anak laki Islami - diartikan "Yang bermaruah"
- HASYIM: nama bayi laki laki Islam - artinya "Pemurah, yang suka menjamu orang"
- HATADI: nama bayi laki Muslim - bermakna "Keaslianku"
- HATIM: nama bayi lelaki Islami - berkonotasi "Pemutus, penentu"
- HAWWARI: nama bayi lelaki Muslim - definisi "Penolong, bersih"
- HAWWAS: nama anak laki Islami - diartikan "Yang bersemangat"
- HAYYUN: nama anak laki laki Islam - artinya "Hidup"
- HAZIM: nama anak laki Muslim - bermakna "Tegas, cermat, bijak"
- HAZIQ: nama anak lelaki Islami - berkonotasi "Cerdik, pandai"
- HAZMI: nama anak lelaki Muslim - definisi "Ketegasanku"
- HAZWAN: nama anak laki Islami - diartikan "Pemberianku"
- HFIY: nama bayi laki laki Islam - artinya "Yang memuliakan"
- HIBATULLAH: nama bayi laki Muslim - bermakna "Kurnia"
- HIDAWI: nama bayi lelaki Islami - berkonotasi "Pemberian"
- HIDAYAT: nama bayi lelaki Muslim - definisi "Petunjuk"
- HIDAYATULLAH: nama anak laki Islami - diartikan "Petunjuk Allah"
- HIJAZI: nama anak laki laki Islam - artinya "Kebersihanku"
- HIKMAT: nama anak laki Muslim - bermakna "Hikmat"
- HILAL: nama anak lelaki Islami - berkonotasi "Bulan sabit"
- HILMAN: nama anak lelaki Muslim - definisi "Kesopanan, kesabaran"
- HILMI: nama anak laki Islami - diartikan "Kesopananku, kesabaranku"
- HIMMAT: nama bayi laki laki Islam - artinya "Cita-cita"
- HISYAM: nama bayi laki Muslim - bermakna "Murah hati"
- HISYAMUDDIN: nama bayi lelaki Islami - berkonotasi "Kemurahan agama"
- HIWAYAT: nama bayi lelaki Muslim - definisi "Yang disukai"
- HUBAIB: nama anak laki Islami - diartikan "Kekasih"
- HULAIF: nama anak laki laki Islam - artinya "Yang setia"
- HULAWI: nama anak laki Muslim - bermakna "Yang manis/menarik"
- HUMAIDI: nama anak lelaki Islami - berkonotasi "Kepujianku"
- HUMDI: nama anak lelaki Muslim - definisi "Yang memuji"
- HUSAIN: nama anak laki Islami - diartikan "Elok, tampan "
- HUSAINI: nama bayi laki laki Islam - artinya "Kebaikanku"
- HUSNAYAN: nama bayi laki Muslim - bermakna "Kemenangan, syahid"
- HUSOIN: nama bayi lelaki Islami - berkonotasi "Benteng pertahanan"
- HUZAIFAH: "Nama sahabat nabi Muhammad SAW"
- HUZAIMAN: "Nama sahabat nabi besar Muhammad SAW"






          Kumpulan nama nama bayi Islami untuk putri Anda:

- ANISAH: nama berkonotasi "Teman Penghibur"
- ARAFAH: nama Muslim - bermakna "Padang 'Arafat"
- ARIKAH: nama bayi Muslim - bermakna "Pelaminan"
- ARIQOH: nama bermakna "Baik budi, Mulia asalnya"
- ARWA: nama bayi bermakna "Memberi Minum sampai puas"
- ASIAH: nama berkonotasi " Istri Firaun yg Beriman kpd Allah, atau obat"
- ASIILAH: nama - definisi "Gemulai dan Halus"
- ASILAH: nama anak Islami - diartikan "Penyapu minyak wangi"
- ASIRAH: nama anak Islam - artinya "Tawanan Perang"
- ASLA': nama anak Muslim - bermakna "Bergerak lunak"
- ASMA: nama "Putri Abubakar Assidiq Ra"
- AABIDAH: bermakna "Tekun beribadah"
- AAFIYAH: nama yang artinya "Sehat - Selamat"
- AAMAL: nama bayi bermakna "Harapan-harapan"
- AAMINAH: bermakna "Dapat dipercaya - Aman"
- AATHIFAH: nama berkonotasi "Belas Kasih; Perasaan"
- AATHIRAH: nama Muslim - definisi "Harum"
- ADAWIYAH: nama diartikan "Seorang wanita Sufi"
- ADIBAH: nama Islam - artinya "Beradab" 
- ADILAH: nama anak bermakna "Adil, Yang sebaya"
- AFAF: nama anak berkonotasi "Punya Harga diri"
- AFIFAH: nama bayi Muslim - bermakna "Punya harga diri"
- AFNAN: nama bayi Muslim - bermakna "Pepohonan Yang berbuah"
- AFRA': nama bayi bermakna "Malam 13 Purnama"
- AFRAH: nama perempuan Muslim - bermakna "Hiburan, Kesenangan"
- AHLAM: nama bayi Islami - berkonotasi "Impian"
- AIDAH: nama Muslim - definisi "Kembali berhari raya"
- AINIYAH: nama anak Islami - diartikan "Pohon rimbun yang bersemi"
- AISYAH: adalah "Istri Rasulullah SAW"
- AKIFAH: nama bermakna "Wanita yang beri'tikaf dimasjid"
- ALIFAH: nama berkonotasi "Ramah tamah dalam bersahabat"
- ALILAH: bayi Muslim - bermakna "Yang memakai wewangian"
- ALIYAH: bayi Muslim - bermakna "Tinggi"
- AMANI: nama bayi Muslim - bermakna "Cita-cita, Keinginan"
- AMIMAH: nama Muslim - bermakna "Tubuh lenjang"
- AMINAH: nama perempuan Islami - berkonotasi "Dapat dipercaya"
- AMIRAH: nama bayi perempuan - definisi "Ratu"
- AMJAD: nama anak Islami - diartikan "Mulia"
- ANAN: nama anak Islam - artinya "Awan - Cakrawala"
- ANBAR: nama anak - bermakna "Wangi-wangian"
- ASMAHAN: merupakan "Nama Tokoh Wanita"
- ATHIYYAH: nama bayi Muslim - bermakna "Pemberian"
- ATIKAH: nama bayi bermakna "(1) Pemurah (2) Yang murni"
- AZHAAR: nama bayi Muslim - bermakna "Bunga-bunga"
- AZIZAH: nama bayi Islami - berkonotasi "Perkasa - Mulia"

- BADILAH: definisinya adalah "pengganti"
- BADRIYAH: nama anak artian "Bulan purnama"
- BAHIJAH: nama artinya "Kesenangan; keindahan"
- BAHIRAH: nama berkonotasi "Elok - Indah"
- BAHIYAH: nama bayi bermakna "Cemerlang - Indah"
- BAHJAH: bermakna "(1) Kesenangan (2) Keindahan"
- BAKHITAH: nama bayi bermakna "Orang yang beruntung" 
- BALQIS: nama ratu "istri Nabi Sulaiman As"
- BANANAH: nama berkonotasi "Ujung jari jemari"
- BARI'AH: nama bayi definisi "Mahir - Cantik"
- BARIZAH: nama anak diartikan "Menonjol"
- BAROKAH: nama anak Islam - artinya "Berkah"
- BASHIRAH: nama perempuan Muslim - bermakna "Bijaksana - Berakal"
- BASIMAH: nama anak Islami - berkonotasi "Selalu senyum"
- BASMAH: nama bayi perempuan Muslim - bermakna "Seyuman"
- BASSAMAH: nama bayi Muslim - bermakna "Selalu Senyum"
- BASYIRAH: nama bayi perempuan bermakna "Pemberi Kabar gembira"
- BAYYINAH: nama bayi Muslim - bermakna "Bukti - Dalil"
- BURAIDAH: nama bayi perempuan Islami - berkonotasi "Dingin"
- BURAIRAH: nama bayi Muslim - definisi "Berbakti - berbuat baik"
- BURDAH: nama anak perempuan Islami - diartikan "Mantel"
- BUSTAN: nama anak Islam - artinya "Taman - Kebun"
- BUSYRA: nama anak perempuan Muslim yang artinya "Kabar gembira"

- HABIBAH: nama artinya "Kesayangan"
- HADIAH: bermakna "Pemberian (hadiah); pemberi petunjuk"
- HAFIDAH: nama berkonotasi "pembantu; cucu"
- HAFIDHAH: nama bermakna "pemelihara; penghafal"
- HAFIDHAH: nama bayi bermakna "Pemelihara"
- HAFSHAH: nama "Istri Rasulullah Saw"
- HAIBAH: nama bayi perempuan bermakna "Wibawa"
- HAIFA': nama bayi Islami - berkonotasi "Sangat dahaga"
- HAIJA': nama bayi Muslim - definisi "Peperangan" 
- HAILAH: nama anak Islami - diartikan "Mengeruk tanah"
- HAJAR: merupakan nama "Istri Nabi Ibrahim As"
- HAJIDAH: nama anak Muslim bermakna "Senang shalat tahajjud"
- HAKIMAH : nama anak Islami - berkonotasi "Arif bijaksana"
- HALIFAH: nama bayi Muslim bermakna "langsing"
- HALILAH: nama Muslim - bermakna "Wanita keluarga"
- HALIMAH: nama Muslim - bermakna "Sabar dan berakal"
- HAMAMAH: nama bayi Muslim - bermakna "Burung merpati"
- HAMIDAH: nama bayi perempuan Islami - berkonotasi "Bertahmid"
- HAMIDAH: nama bayi Muslim - definisi "Selalu memuji Allah"
- HANA': nama anak Islami - diartikan "Rezki tanpa kepayahan"
- HANAN: nama artinya "(1) Kasihan (2) rezki (3) Berkah"
- HANIAH: nama anak - bermakna "Yang mengucap selamat"
- HANIFAH: berkonotasi "(1) Lurus (2) Muslimah yang teguh"
- HANUNAH: bayi perempuan bermakna "Yang amat mengasihani"
- HASANAH: nama Muslim - bermakna "Kebaikan"
- HASHINAH: nama bayi Muslim - bermakna "Benteng yang kuat"
- HASIBAH: nama bayi Muslim - bermakna "Dari keturunan yang terhormat"
- HASNA': nama bayi Islami - berkonotasi "Cantik"
- HAUDA': nama bayi yang artinya "Burung kasuari"
- HAWA': merupakan "Istri Nabi Adam As"
- HAYAT: nama anak Islam - artinya "Kehidupan"
- HAZIMAH: bermakna "Wanita yang sangat teliti"
- HIBAH: anak perempuan berkonotasi "Pelimpahan"
- HIDAYAH: nama bayi Muslim - bermakna "Petunjuk"
- HILALAH: nama Muslim - bermakna "Bulan sabit"
- HINDUN: nama bayi Muslim - bermakna "Sahabat Wanita"
- HISANAH: nama bayi perempuan Muslim - bermakna "Cantik"
- HUDA: nama bayi perempuan Islami - berkonotasi "Petunjuk"
- HULWAH: nama bayi definisi "Manis"
- HUMAIRA': nama anak Islam - artinya "Yang berpipi merah"
- HURIYAH: nama anak bermakna "(1) Bermata elok (2) Pengikut setia"
- HUSNA: nama anak perempuan Islami - berkonotasi "Kebaikan"
- HUSNIAH: nama bayi perempuan Muslim - bermakna "Indah"
- HUSNUL KHOTIMAH : nama bayi Muslim bermakna "Kesudahan yang baik"
- HUWAIDA: nama bayi perempuan Muslim - bermakna "Lemah lembu.


Demikian artikel Nama Nama Bayi Laki Laki Dan Perempuan Islami  yang dapat kami tampilkan mudah-mudahan bermanfaat terimakasi atas kunjungannya.




Nama Nama Bayi Laki Laki Dan Perempuan Islami
"Nama Nama Bayi Laki Laki Dan Perempuan Islami" Di Posting oleh blog , Senin, 24 Maret 2014, pukul 10.16 dalam topik bayi, islami, nama dan permalink http://habibkarom.blogspot.com/2014/03/nama-nama-bayi-laki-laki-dan-perempuan.html. Nomer ID: 5.888,888.

Comments :

 
Is Hosted by Blogger